Contoh Pidato | Naskah Pidato Lengkap

Contoh Pidato | Naskah Pidato Lengkap - Pidato merupakan kegiatan berbicara di depan umum untuk mengemukakan pendapat atau gagasan seseorang tentang suatu hal. Pidato sering digunakan oleh seorang pemimpin organisasi / instansi untuk memberikan orasi kepada bawahan atau khalayak ramai.

Diantara fungsi dari sebuah pidato antara lain sebagai sarana mempermudah komunikasi antar atasan dan bawahan serta menciptakan suatu keadaan yang kondusif dimana hanya perlu 1 orang saja yang melakukan pidato tersebut.

Pidato banyak sekali jenisnya, mungkin bisa dibedakan dari momen atau waktu dilakukannya pidato tersebut. Contoh pidato yaitu seperti pidato pendidikan, pidato sambutan acara atau event, pidato kenegaraan, pidato menyambut hari besar, pidato pembangkit semangat, dan lain sebagainya.

Dikarenakan pidato merupakan salah satu teori dari pelajaran bahasa indonesia di sekolah, maka tidak jarang para pelajar baik SMP maupun SMU diberikan tugas oleh gurunya untuk menyusun sebuah pidato dengan tema tertentu. Pidato tersebut lantas dibawakan di depan kelas sebagai bentuk latihan berpidato atau berbicara di depan umum bagi para siswa.

Untuk menyampaikan sebuah pidato diperlukan persiapan yang matang mulai dari mental, penampilan, ekspresi kata, gaya bahasa dan kemenarikan tema pidato yang akan disampaikan. Ini dilakukan agar orang yang melihat pidato kita bisa antusias dan terpengaruh oleh pidato yang kita sampaikan.

Nah untuk membantu teman-teman pelajar yang kebetulan kedapatan tugas membuat dan menyampaikan pidato, berikut kami berikan beberapa contoh naskah pidato dengan berbagai tema dan momen. Anda bisa memilih tema pidato mana yang menarik serta sesuai dengan keperluan dan mudah dalam penyampaiannya.

Share this post :

Post a Comment

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2016. - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger